Manusia diciptakan dengan kecerdasan yang memiliki
kemampuan luar biasa yang tidak dimiliki oleh mahkluk lain, dan kecerdasan
pulalah yang mambedakan manusia dengan mahkluk lain. Dengan kecerdasan pulalah
manusia dapat menjalani kehidupan yang dinamis dan beradab.
1.Pengertian Inteligensi
- Inteligensi berasal dari bahasa Inggris intelligence
yang juga berasal dari bahasa latin yaitu intellectus. Teori inteligensi
pertama kali dikemukakan oleh Spearman
dan Wynn Jones Pol pada tahun 1951. Spearman dan Wynn mangmukakan adanya
konsep lama manganai adanya suatu kekuatan yang dapat melangkapi akal pikiaran
manusia.
- Keahlian memecahkan masalah dan kamampuan untuk
beradaptasi dan belajar dari pengalaman hidup sehari-hari.
2.Ciri-ciri inteligensi
- Inteligensi merupakan suatu kekuatan mental yang melibatkan
proses berpikir dan rasional.
- Inteligensi tercermin dari tindakan yang terarah pada
penyesuaian diri terhadap lingkunagn masalah yang timbul dari padanya.